Dalam dunia game saat ini sudah mengalami banyak sekali kemajuan baik dari segi isi maupun tampilan teknologi yang disajikan. Ada beberapa jenis game bermunculan seperti game android, game konsol dan game pc. Mungkin anda adalah salah satu gamers dari perangkat mesih game tersebut.
Definisi game
Game yang dalam bahasa indonesia dapat diartikan dengan permainan. Jadi game berarti aktivitas bermain dalam bermain yang dilakukan oleh seorang player dan secara tidak langsung berkecimpung dalam sebuah permainan. Jenis game yang pertama kali muncul adalah game konsol pada tahun 1966 yang diberi nama Brown Box (kotak coklat). Game konsol ini dibuat oleh Ralp H. Baer yang merupakan insinyur teknologi televisi di negara Amerika serikat.
Game Brown Box kemudian diluncurkan pada tahun 1972 dan berganti nama menjadi Magnavox Odyssey. Setalah game generasi pertama ini muncul, selang beberapa tahun kemudian dirilis game generasi kedua yakni Atari dan dilanjutkan game Nintendo. Generasi – generasi tersebut berlangsung dan pada jaman sekarang ini sudah berada pada generasi ke 8. Dan mungkin masih akan ada lagi generasi selanjutnya mengingat perkembangan teknologi yang semakin tahun bertambah canggih.
Untuk selanjutnya dalam hal masalah game, disini kami situs link alternatif kakekslot akan memberikan ulasan tentang cara main minecraft pocket edition android yang mungkin cara atau tips ini bisa anda coba terapkan. Dan berikut adalah cara-caranya meliputi :
- Anda harus membeli dan mengunduh game minecraft
- Install (pasang) dan lewati tahapannya setalah selesai proses install
- Jalankan game minecraft dengan cara tekan icon game bentuk blok tanah
- Tekan tombol Play
- Tekan create new yang terletak pada bagian atas
- Tekan create new world
- Aturlah nama dunia yang ingin anda buat
- Pilih level kesulitan game dengan cara tekan drop down Difficulty
- Tekan menu game setting untuk mengatur opsi dunia lain
- Ketuk create. Setelah dunia yang anda buat selesai dimuat maka anda sudah bisa memulai bermain game minecraft